bertinta sastera berdakwat bahasa

Blogroll

1 Aug 2015

kau dan aku vii


tak selamanya aku bisa menjagamu
kau harus belajar untuk bangkit dari jatuh
dan apa lagi ketika luka kakimu
kau harus sendiri mengubatinya
hanya satu pesanku
usah menangis....


sekejap saja
aku akan menjadi bayang
aku akan menjadi kenang
kau harus belajar memenuhi
kosong tatapmu
apa lagi rongga di hatimu


aku selalu ingin
menjadi yang terbaik bagimu
tetapi kalau dalam waktu
aku hanya menjadi
yang terburuk buatmu
berdosakah aku 
pada waktumu




 
Share:

0 comments:

Post a Comment

Note: only a member of this blog may post a comment.

Powered by Blogger.

mengalami kehilangan

  Setelah mengalami kehilangan, apakah itu kehilangan orang yang dicintai, pekerjaan, hubungan, atau sesuatu yang penting dalam hidup. Ia su...

STATUS

Search This Blog

Blog Archive

DAUN

tanjung 2

tanjung

Blog Archive